Pages

Jumat, 20 April 2012

Registry Editing Has Been Disabled By Your Administrator

Apabila kita ingin mengakses Regedit lewat RUN, tiba-tiba muncul pesan "Registry Editing Has Been Disabled By Your Administrator", kita tidak perlu kuatir.

Beberapa langkah untuk mengatasi pesan "Registry Editing Has Been Disabled By Your Administrator" di bawah ini sudah saya praktekkan dan alhamdullilah berhasil. Adanya pesan "Registry Editing Has Been Disabled By Your Administrator" ini muncul akibat dari komputer yang telah terinfeksi virus, trojan, spyware dan jenis virus lain sehingga Registry Editor Windows dinonaktifkan. Padahal penggunaan perintah regedit perlu dihindari untuk menjaga hal-hal perubahan pada komputer, tetapi virus dan hal-hal lain juga dapat mencoba untuk menonaktifkannya.



* Click Start, ketik "gpedit.msc" pada Search box, kemudian ENTER
* Menuju ke bagian : "User Configuration | Administrative Templates | System"
* Double-click Prevent access to registry editing tools
* Pilih "Not Configured "

0 komentar:

Posting Komentar